Supervisi Survei Industri Besar dan Sedang (IBS) - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Cilacap

Bantu kami menjadi lebih baik dalam meningkatkan pelayanan serta kualitas data dan informasi statistik dengan mengisi Survei Kebutuhan Data 2025 melalui link https://s.bps.go.id/skd3301

SICANTIK BPS CILACAP - Berbagai data strategis Kabupaten Cilacap dalam satu aplikasi. Unduh melalui Playstore atau unduh disini

Dalam rangka meningkatkan pelayanan kepada konsumen data, BPS Kabupaten Cilacap membuka layanan data melalui WhatsApp pada nomor 0851-6282-3301 (chat only, pukul 08:00 s.d. 15:30 WIB). Anda bisa menyampaikan pengaduan layanan kepada kami disini atau mengakses Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (LAPOR) disini atau melalui WhatsApp pada nomor 0851-6282-3301.

Supervisi Survei Industri Besar dan Sedang (IBS)

Supervisi Survei Industri Besar dan Sedang (IBS)

15 Januari 2025 | Kegiatan Statistik


beserta tim melakukan supervisi ke responden Survei Industri Besar dan Sedang (IBS). Perusahaan tersebut adalah: Dharma Pala PT dengan produksi utama gula industri, Manunggal Perkasa PT dengan produksi utama tepung terigu dan Lubricants Pertamina PT dengan produksi utama minyak pelumas.

Kegiatan ini sebagai salah satu apresiasi atas respon yang telah diberikan perusahaan atas survei yang dilaksanakan oleh BPS. Selain itu juga diharapkan terjadi peningkatan atas ketepatan Waktu pelaporan dan kualitas isian data.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Cilacap(Statistics of Cilacap Regency)Jl. Dr Sutomo No. 16A Cilacap

53212  Telp. (0282) 534328

Fax. (0282) 535011

email : bps3301@bps.go.id 

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik